Analisis Wacana Kritis Pada Lirik Lagu “M.I.A” Karya Avenged Sevenfold

Authors

  • Ida Bagus Gde Nova Winarta Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Wayan Nurita Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Ni Made Aprilia Suciani Universitas Mahasaraswati Denpasar

Keywords:

analisis wacana kritis, lirik lagu, kontek sosial

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan aspek teks dan aspek sosial pada lirik lagu “MIA” karya Avenged Sevenfold. Penelitian ini menggunakan analisis wacana kritis (AWK) dengan model Teun A. Van Dijk. Penelitian ini mengkaji aspek teks yang terdiri dari struktur makro (tematik), supersturktur (skematik) dan struktur mikro (semantik, sintaksis, stilisitk, retoris) serta konteks sosial yang terdiri dari elemen akses dan elemen kekuasaan. Penelitian ini merupakan penelitian deskripstif kualitatif di mana data dijelaskan dengan kaliamat yang jelas dan detail. Selanjutnya, lagu “M.I.A” menceritakan mengenai perjuangan prajurit di medan perang.

Downloads

Published

2024-06-01

Issue

Section

Articles