PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI HARGA DAN PROMOSI SECARA DIGITAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PIE SUSU ASLI ENAAAK DENPASAR

Authors

  • Ni Komang Purnamiasih Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Ni Putu Cempaka Dharmadewi Atmaja Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Daniel Manek Universitas Mahasaraswati Denpasar

Keywords:

Kualitas Produk, Persepsi Harga, Promosi Digital, Keputusan Pembelian

Abstract

Pengambilan keputusan merupakan suatu kegiatan individu yang secara langsung terlibat dalam mendapatkan dan mempergunakan barang yang ditawarkan. Usaha untuk meningkatkan keputusan pembelian, diantaranya dengan memperhatikan kualitas produk, persepsi harga, dan promosi digital. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga dan Promosi Digital Terhadap Keputusan Pembelian pada Pie Susu Asli Enaaak Denpasar. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 100 responden dengan penentuan sampel menggunakan purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner. Teknik analisis data yaitu analisis  regresi linier berganda untuk menjawab rumusan masalah dengan bantuan program SPSS versi 25. Hasil pengujian penelitian menunjukkan bahwa variabel kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dan promosi digital berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian

References

Dzulkharnain, E. (2020). Pengaruh Persepsi Harga, Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian. IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN, 1(2).

Elmiliasari, D. F. (2020). Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Fried Chicken di Rocket Chicken Bandar Kota Kediri. Jurnal At-Tamwil: Kajian Ekonomi Syariah, 2(1), 66-83.

Ena, M. Y., Nyoko, A. E., & Ndoen, W. M. (2019). Pengaruh persepsi harga, kualitas pelayanan, lokasi dan word of mouth terhadap keputusan pembelian di Chezz Cafenet. JOURNAL OF MANAGEMENT Small and Medium Enterprises (SME's), 10(3), 299-310.

Fatmawati, N., & Soliha, E. (2017). Kualitas Produk, Citra Merek Dan Persepsi Harga Terhadap Proses Keputusan Pembelian Konsumen Sepeda Motor Matic “Honda.” Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan| Journal of Theory and Applied Management, 10(1), 1–20.

Gozhali, I. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 Edisi 9.Semarang: Universitas Diponegoro

Kotler dan Gary Amstrong. (2016). Dasar-dasar Pemasaran.Jilid 1, Edisi Kesembilan. Jakarta: Erlangga. p125

Kotler, Phillip dan Kevin Lane Keller. (2016). Manajemen Pemasaran edisi 12 Jilid 1 & 2. Jakarta: PT. Indeks

Maharani, A. T., Burhannuddin, B., Haeruddin, M. I. M., Ruma, Z., & Haeruddin, M. I. W. (2023). Pengaruh Promosi Digital Terhadap Keputusan Pembelian selama Covid-19 di Monerastore Kabupaten Gowa. JEBIMAN: Jurnal Ekonomi, Bisnis, Managemen dan Akuntansi, 1(4), 184-204.

Prabowo, R. E., Indriyaningrum, K., & Setyani, A. D. (2020). Pengaruh Citra Merek, Persepsi Harga, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Olah Raga Merek Adidas (Studi Di Kota Semarang). Solusi, 18(4).

Ramsunder, M. 2011. The Impact of Social Media Marketing on Purchase Decisions In The Tyre Industry. Paper. Faculty of Business and Economic Sciences Nelson Mandela Metropolitan University Business School

Ramdhani, N. (2011). Penyusunan alat pengukur berbasis theory of planned behavior. Buletin Psikologi, 19(2).

Rohimah, T. (2017). Pengaruh Kualitas Produk dan Promosi Facebook Terhadap Keputusan Pembelian Produk Oriflame pada Mahasiswa Ekonomi Syariah STAIN Kudus Angkatan (Doctoral dissertation, STAIN Kudus).

Rorong, G.A., Tamengkel, L.F., &, D.D.S. (2021). Pengaruh Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pakaian Bekas Import Di Pasar Baru Langowan. Productivity,2(3), 228-233.

Setyanto, L. E., Arifin, Z., & Sunarti, S. (2017). Pengaruh Atribut Produk Terhadap Keputusan Pembelian (Survei Pembeli Apple iPhone pada Mahasiswa/Mahasiswi S1 Fakultas Ilmu Administrasi Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Angkatan 2013/2014 Universitas Brawijaya Malang) (Doctoral dissertation, Brawijaya University).

Widiantari, N.L., Agung, A.A.P. and Atmaja, N.P.C.D. (2022). Pengaruh Social Media, Persepsi Harga, dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Tissue Paseo (Studi Penelitian Di Tiara Denpasar), Emas, 3(3), pp.176-187

Downloads

Published

2024-07-04

How to Cite

Ni Komang Purnamiasih, Ni Putu Cempaka Dharmadewi Atmaja, & Daniel Manek. (2024). PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI HARGA DAN PROMOSI SECARA DIGITAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PIE SUSU ASLI ENAAAK DENPASAR. EMAS, 5(4), 108–119. Retrieved from https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/emas/article/view/9496

Issue

Section

Articles