PENGARUH KEMAMPUAN KERJA DAN ETOS KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BAWASLU PROVINSI BALI
DOI:
https://doi.org/10.30388/emas.v3i11.4310Keywords:
kemampuan kerja, etos kerja, kinerja pegawaiAbstract
Kinerja adalah hasil kerja individu atau kelompok dalam suatu organisasi dalam rangka mencapai tujuan organisasi. Permasalahan pada kinerja pegawai dapat diketahui dari hasil wawancara kepada kepala bagian SDM adalah terdapat pegawai yang belum maksimal dalam menyelesaikan tugas yang diberikan oleh atasan. Kurangnya kepatuhan pegawai terhadap SOP pada instasi saat bekerja yang menyebabkan menurunya kinerja pegawai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemampuan kerja dan etos kerja terhadap kinerja pegawai pada Bawaslu Provinsi Bali.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dan kuantitatif. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 43 dengan menggunakan metode sampel jenuh. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan uji regresi linier berganda. Pengujian hipotesis dilakukan dengan uji F dan uji t
Hasil dari penelitian ini (1) Kemampuan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Bawaslu Provinsi Bali, (2) Etos kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Bawaslu Provinsi Bali.
References
Andri Hadiansyah, & Yanwar ,Rini Purnamasari. 2015. Pengaruh Etos Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. AE. Jurnal AL-AZHAR INDONESIA SERI HUMANIORA, Vol .3, No. 2.
Cham, S., Algashami, A dkk . 2019. Goal Setting for Persuasive Information Systems: Five Reference Checklists. Konferensi Internasional tentang Teknologi Persuasif
Dodi, Ramli, dkk. 2013. Pengaruh Iklim Organisasi, Etos Kerja dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Serta Dampaknya Pada Kinerja PT. Arun NGL Lhokseumawe Aceh". Jurnal Manajemen. Vol.2. No.1.
Febrian ,Retno . 2018. Pengaruh Stres Kerja, Etos Kerja, Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Perdagkum Kabupaten Ponorogo. Laporan penelitian Universitas Muhammadiyah diponogoro
Federika, Anggi Budi. 2016. Pengaruh Etos Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Di Pertenunan Desa Boro Kalibawang Kabupaten Kulon Progo.Skripsi.Universitas Sanata Dharma Yogyakarta
Frianto ,Agus Dan Putri,Winda Annisa. 2019. Pengaruh Pengembangan Karir Terhadap Motivasi Dan Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Di PT Barata Indonesia (Persero)Gresik). Jurnal Ilmu Manajemen Vol 7 No.2 Universitas Negeri Surabaya
Ghozali Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Hasan, M. Iqbal. 2003. Pokok-pokok Materi Statistik 2 (Statistik Inferensial). PT. Bumi Aksara, Jakarta.
Hasibuan , Malayu 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta : Bumi Aksara
Hayati, Sri. 2017. Belajar dan Pembelajaran Berbasis Cooperative Learning. Jakarta, Graha Cendekia
Hutapea, Parulian dan Thoha, Nurianna. 2008. Kompetensi Plus. Jakarta, PT Gramedia Pustaka Utama.
Jayanthi, Made Siska Dwi & Suryani, Ni Nyoman. 2018 . Pengaruh kemampuan kerja,stress kerja, dan etos kerja terhadap kinerja karyawan CV waja motor Blahbatuh. Forum Manajemen, Volume 16, Nomor 1, Tahun 2018
Kreitner, Robert dan Kinicki, Angelo. 2003. Perilaku Organisasi: Organizational Behavior. Jakarta: Salemba Empat
Mangkuprawira, S dan Hubeis,A.V. 2007 Manajemen Mutu Sumber Daya Manusia. Penerbit Ghalia Indonesia, Bogor.
Nurul, Ulfatin dan Teguh ,Triwiyanto. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia Bidang PendidikanJakarta: PT Raja Grafindo Persada
Rayadi. 2012. Faktor Sumber Daya Manusia Yang Meningkatkan Kinerja Karyawan Dan Perusahaan Di Kalbar. Jurnal Eksos 8(2), 114–119
Rini ,Tri Noviana Dan Widiana ,Herlina Siwi. 2011. Efektivitas Pelatihan Motivasi Terhadap Peningkatan Produktivitas Karyawan Bagian Expecting PT. X.Jurnal Penelitian Vol VIII No.1 Januari 2011
Rizky, Dimas. 2014. Pengaruh Kemampuan, Motivasi dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kecamatan Tambaksari Surabaya. Kebijakan dan Manajemen Publik Vol 2, No. 1
Salamun. Dkk. 1995. Persepsi Etos Kerja Kaitannya Dengan Nilai Budaya Masyarakat Daerah Istimewa Yogyakarta. Yogjakarta: Eka Putra
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta
Sulastri. 2015. Pengaruh motivasi dan kemampauan kerja terhadap kepuasan kerja dan kinerja karyawan PT.PLN (Persero) cabang malang distribusi jawa timur. Universitas islam negeri maulana malik Ibrahim.skripsi.Tahun 2015
Tasmara, Toto. 2002. Membudayakan Etos Kerja Islami. Jakarta: Gema Insani Press
Utomo, Sudibyo Budi dan Nuraeni, Siti. 2019.Pengaruh Kemampuan Dan Kepuasan Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada Pabrik Tahu Di Desa Citeureup Kecamatan Kawali Kabupaten Ciamis. Jurnal Ilmiah Indonesia. Vol. 4, No. 12
Wirawan, 2015. Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia (Teori, Aplikasi, danPenelitian). Jakarta: Salemba Empa
Yuliarti. 2016. Pengaruh Etos Kerja, Disiplin Kerja Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Perumahan Dan Penataan Ruang Daerah Kabupaten Morowali. Jurnal Katalogis. Vol 4 No 8