PENGARUH PROFITABILITAS DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2017-2019

Authors

  • Gusti Ayu Ketut Sekartiani Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • I Wayan Sukadana Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • I Wayan Suarjana Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar

Keywords:

Harga saham, profitabilitas, struktur modal

Abstract

Harga saham  mencerminkan nilai dari suatu perusahaan .Harga saham selalu mengalami fluktuasi sehingga dibutuhkan pendekatan untuk memprediksi harga saham untuk pengambilan keputusan investasi. Pada dasarnya analisis yang sering digunakan dalam hal ini adalah analisis fundamental. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan memperoleh bukti empiris pengaruh profitabilitas dan struktur modal terhadap harga saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi penelitian adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2017-2019. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 101 perusahaan manufaktur yang ditentukan berdasarkan metode purposive sampling. Alat analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI pada tahun 2017-2019. Sedangka struktur modal berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI pada tahun 2017-2019. Penelitian selanjutnya dapat mengembangkan penelitian ini dengan menggunakan variable lain yang secara teori memiliki pengaruh terhadap pertumbuhan laba.

References

Abdul, Halim. 2015. Manajemen Keuangan Bisnis: Konsep danAplikasinya. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Deitiana, Tita. Pengaruh Current Ratio, Return on Equity dan Total Asset Turn Over Terhadap Devidend Payout Ratio dan Implikasi Pada Harga Saham Perusahaan LQ 45. Jurnal Bisnis dan Akuntansi. Vol 15, No. 1, Juni Hlm 82-88. 2013.

Egam, G. E. Y., Ilat, V., & Pangerapan, S. (2017). Pengaruh Return On Asset (Roa), Return On Equity (Roe), Net Profit Margin (Npm), Dan Earning Per Share (Eps) Terhadap Harga Saham Perusahaan Yang Tergabung Dalam Indeks Lq45 Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2013-2015. Jurnal Emba: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 5(1).

Brigham, Eugene F. dan Houston, Joel F. 2011. Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Terjemahan. Edisi 10. Jakarta: Salemba Empat

Fahmi, Irham. 2015. Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta

Fitriah, 2013. “Pengaruh Beberapa Rasio Keuangan TerhadapHarga Saham Pada Perusahaan Whole Sale And Retail Trade Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia”. Jurnal Manajemen & Bisnis Volume 1 Nomor 1 Tahun 2013.

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS. 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gujarati, D.N., 2007. Dasar-Dasar Ekonometrika. Jakarta: Erlangga.

Hery. 2016. Akuntansi Dasar. Jakarta: PT. Grasindo.

Husman, Husaini. 2011. Manajemen Teori, Praktek, dan Riset Pendidikan. Jakarta: Bumi. Aksara.

Kasmir. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik). Depok: PT. Rajagrafindo Persada.

Kusumadewi, A. 2014. Pengaruh Likuiditas dan Profitabilitas terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2010-2013. Jurnal Akuntansi: Program Studi Akuntansi Dian Nuswantoro Semarang .

Munawir. 2004. Analisis Laporan Keuangan . Yogyakarta: Liberty.

Priatinah, D., & Kusuma, P. A. (2012). Pengaruh return on investment (ROI), earnings per share (EPS), dan dividend per share (DPS) terhadap harga saham perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2008-2009. Jurnal Nominal, 1(1), 50-64.

Prasetya, I. 2011. Analisis Profitabilitas Rasio Solvabilitas, dan Rasio Likuiditas Terhadap Harga Saham Perbankan Tahun 2007-2009. Skripsi Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya.Pengantar Pasar Modal

Raharja Putra. 2009. Manajemen Keuangan dan Akuntansi. Jakarta: Salemba Empat.

Riyanto, Bambang. 2011. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan. Yogyakarta : BPFE

Rusdin. 2006. Pasar Modal. Bandung: Alfabeta

Sari, A.K. 2016. Analisis Pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Food and Beverages Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2011- 2014. Skripsi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Sartono, Agus. 2010. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi 4. Yogjakarta: BPFE.

Sastrawan, I Putu dan Made Yeni Latrini. 2016. Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Manufaktur. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana. Vol.17, No.1.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sunariyah. 2006. Pengantar Pengetahuan Pasar Modal, Edisi 5. Yogyakarta: UPP. AMP YKPN

Wibisono. 2006. Manajemen Kinerja: Konsep Desain dan Teknik Meningkatkan. Daya Saing Perusahaan. Jakarta: Erlangga

www.idx.co.id

Downloads

Published

2022-08-15

Issue

Section

Articles