PENGARUH LOKASI, KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI PT. ADIRA DINAMIKA MULTI FINANCE, TBK DENPASAR

Authors

  • Damayanty Dyah Prativi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Ni Putu Nita Anggraini Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Pande Ketut Ribek Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar

Keywords:

Kepuasan Konsumen, Lokasi, Kualitas Pelayanan, Citra Merek

Abstract

Dalam persaingan pasar yang tinggi saat ini, mewujudkan kepuasan konsumen adalah hal yang penting dan merupakan salah satu tujuan utama dari setiap perusahaan. Perusahaan harus mampu menarik konsumen baru dan juga mempertahankan pelanggan yang sudah ada dengan menjaga kepuasan yang dirasakan oleh konsumen. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh lokasi, kualitas pelayanan dan citra merek terhadap kepuasan konsumen di PT. Adira Dinamika Multi Finance, Tbk Denpasar.

      Populasi penelitian adalah nasabah yang sudah pernah menggunakan jasa di PT. Adira Dinamika Multi Finance, Tbk Denpasar pada tahun 2020 yang berjumlah 827.000. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 orang nasbah PT Adira Dinamika Multi Finance, Tbk. Denpasar berdasarkan metode sampling incidental. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda.

      Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa lokasi, kualitas pelayanan, dan citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen di PT. Adira Dinamika Multi Finance, Tbk Denpasar. Variabel yang berpengaruh paling dominan adalah variabel lokasi.

References

Adjie, F. I., Wahono, B., dan Khalikussabir, K. 2020. Pengaruh Lokasi, Kualitas Lapangan, Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Kasus Pada Pengguna Lapangan Zona SM Futsal). Jurnal Ilmiah Riset Manajemen, 9(12).

Al Ghozali, H. H. B., dan Purwanto, A. B. 2019. Green Product, Saluran Distribusi, dan Brand Image terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Bisnis dan Ekonomi, 26(1).

Anggraeni, Ria. 2017. Pengaruh Lokasi, Promosi, Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Vanilla Cafe Tulungagung. Skripsi. Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Nusantara PGRI Kediri.

Chotimah, C. 2018. Pengaruh Kualitas Pelayanan, Lokasi Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada UD. Karya Jati Jombang) (Doctoral dissertation, STIE PGRI Dewantara).

Ekasari, R. 2018. Pengaruh Lokasi, Inovasi Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Konsumen Kebun Coklat Café & Resto Di Balongbendo Kab. Sidoarjo. Ecopreneur. 12: Journal Economic and Business, 1(1), 25-29.

Farida, N. 2019. Studi Analisis Barang Publik Terhadap Pendapatan Pedagang Kaki Lima Di Kabupaten Bojonegoro (Berbasis Pada Pedagang Bakso Di Sekitar Alun-Alun Bojonego (Doctoral Dissertation, Universitas Bojonegoro).

Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariate dengan IBM Program SPSS 23. Semarang: BPFE Universitas Diponegoro.

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponogoro.

Hapsari, I. E., dan Radito, T. A. 2019. Pengaruh Word Of Mouth Dan Citra Merek Terhadap Loyalitas Konsumen Go-Jek Di Yogyakarta. Jurnal Optimal, 16(1), 57-93.

Hutcheon. 2006. A Theory of Adaptation. Taylor and Francis Group. Roudledge. New york.

Imah, Y. K. 2018. Pengaruh Tingkat Bagi Hasil, Kepercayaan, Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah Pada Produk Simpanan Mudarabah Di Bmt Pahlawan Tulungagung.

Khoiriyah, S. 2020. Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Produk terhadap Minat Beli Ulang (Study pada Sabun Mandi Cair Lifebuoy di Jombang) (Doctoral dissertation, STIE PGRI Dewantara).

Kotler dan Keller. 2009. Manajemen Pemasaran. Jilid I. Edisi ke 13 Jakarta: Erlangga.

Krisdayanto, Iqbal. 2018. Pengaruh Harga, Kualitas Pelayanan, Fasilitas, Dan Lokasi Terhadap Kepuasan Konsumen Di I Cafe Lina Putra Net Bendungan. Skripsi. Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Pandanaran Semarang.

Marini, M. 2021. Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Konsumen Pada PT Martindo Fine Foods (Doctoral dissertation, Prodi Manajemen).

Marissa, M., Rachma, N., dan Hufron, M. 2019. Pengaruh Lokasi Toko Dan Store Atmosphere Terhadap Loyalitas Dengan Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Pada Pelanggan Yang Berbelanja Di Giant Ekspres Dinoyo-Malang). Jurnal Ilmiah Riset Manajemen, 8(10).

Martalena, E. 2020. Pengaruh Experienttial Marketing, Emotional Branding Dan Citra Merek Terhadap Brand Loyalty Pada Pengguna Smartphone Oppo (Studi pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Bengkulu). (JEMS) Jurnal Entrepreneur dan Manajemen Sains, 1(2), 135-142.

Muhammad, A. 2021. Analisis Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Anggota Dalam Memanfaatkan Produk Koperasi: Studi Kasus Pada Koperasi Bahrul Ulum Subang. The World of Financial Administration Journal.

Nizar, Nurul. 2019. Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Konsumen Pada PT. Fast Food Indonesia, Tbk KFC Box Ramayana Pematangsiantar. Jurnal Manajemen Dan Keuangan. Program Studi Manajemen, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung.

Pratama, P. F. 2020. Pengaruh Strategi Pemasaran Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Sirtu Pada Pertambangan PT. Teja Sekawan Abadi (Doctoral Dissertation, Stie Malangkucecwara).

Ramadhan, M. A. F. 2020. Pengaruh Citra Merek, Kepercayaan, dan Komitmen Terhadap Loyalitas Pelanggan Aplikasi Transportasi Online GOJEK di Kota Malang. Jurnal Ilmu Manajemen (JIMMU), 4(2), 153-169.

Sari, J. P. 2020. Analisis Pengaruh Harga, Lokasi Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Pada Waroeng Spesial Sambal. SS” Cabang Golinan”, Skripsi. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Sugiyono. 2004. Statistik Untuk Penelitian, Cetakan keenam, Penerbit CV Alfabeta, Bandung.

Situmeang, Lina Sari. 2017. Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga Dan Lokasi Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Rumah Makan Istana Hot Plate Medan. Skripsi. Program Studi Ekonomi Islam Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sumerta Utara.

Tjiptono, Fandy. 2004. Manajemen Jasa. Yogyakarta : Andi Offset.

Tjiptono, Fandy. 2006. Manajemen Jasa. Edisi Pertama. Yogyakarta: Andi

Tjiptono, Fandy. 2015. Strategi Pemasaran, Edisi 4, Penerbit Andi, Yogyakarta.

Wardani, A. T. 2021. Pengaruh Citra Merek, Harga dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Produk Brand Matahari (Studi Kasus Karina Branded Store Pulung Ponorogo) (Doctoral dissertation, IAIN Ponorogo).

Wulandari, W. 2018. Pengembangan Prototipe Sistem Informasi Distribusi Barang Berbasis Framework Codeigniter Guna Meningkatkan Pelayanan Pelanggan Pada PT. Xyz.

Zullaihah, R. 2021. Analisis Pengaruh Iklan, Identitas Merek, dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Minat Beli Ulang. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi (JIMMBA), 3(1), 169-184.

Downloads

Published

2022-06-27

Issue

Section

Articles