PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT MITRA KRIDA MANDIRI (MKM) JIMBARAN – BADUNG

Authors

  • Eka Millennia Umiarti Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Ida Bagus Made Widiadnya Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Sapta Rini Widyawati Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar

Keywords:

Tingkat Pendidikan, Pengalaman Kerja, Kinerja Karyawan

Abstract

Sumber daya yang dimiliki oleh perusahaan atau organisasi merupakan aset yang paling penting bagi suatu perusahaan, namun sumber daya tersebut tidak akan memberikan kinerja yang optimal bagi perusahaan apabila tidak didukung dengan adanya sumber daya manusia yang berkualitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat pendidikan dan pengalaman kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Mitra Krida Mandiri (MKM) Jimbaran - Badung. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan yang berjumlah 72 orang, sehingga seluruh karyawan dijadikan sebagai sampel menggunakan metode sampel jenuh. Teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner. Teknik analisis data yaitu analisis regresi linear berganda yang digunakan untuk menjawab rumusan masalah dengan bantuan program software SPSS for windows versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) tingkat pendidikan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, (2) pengalaman kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, (3) tingkat pendidikan dan pengalaman kerja secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.

References

Ardana. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Graha Ilmu

Apriliano, Fransisco. 2020. Pengaruh Motivasi dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bali Langit Biru. Skripsi. Universitas Mahasaraswati. Denpasar.

Basyit, A, Sutikno, Bambang, dan Dwiharto J. 2020. Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi (EMA), Vol. 5, No. 1, 2020.

Billi, Wancelous. 2018. Pengaruh Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Kecamatan Laham Kabupaten Mahakam Ulu. Ejournal Pemerintahan Integratif, Vol. 6, No. 3, pp. 465-474.

Hasibuan, Malayu S.P. 2010. Manajemen Dasar, Pengertian, dan Masalah. Jakarta. Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu S.P. 2012. Manajemen SDM. Edisi Revisi, Cetakan Ke Tigabelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Hendrayani. 2020. Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan Pada PD. Pasar Makassar Raya Kota Makassar. Skripsi. STIMI YAPMI Makassar.

Karolina, Ni Kadek Sindi. 2019. Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada The Angkal Resort Nusa Penida. Skripsi. Universitas Mahasaraswati. Denpasar.

Kasmir, 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik). Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Likdanawati. 2018. Pengaruh Pengalaman Kerja, Kompetensi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Rumah Sakit Umum Labuhan Haji Tengah Aceh Selatan. Jurnal Visioner & Strategis, 7(1), 17-22.

Mangkunegara, A.P. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarsa.

Mufidah, Mandey, S.L, dan Mananeke, L. 2014. Analisis Tingkat Pendidikan, Kompetensi dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Asuransi Jasaraharja Putera Manado. Jurnal EMBA, Vol.2 No.2, Juni 2014, Hal. 1339-1348.

Mukhtar, Afiah. 2019. Pengalaman Kerja Dan Tingkat Pendidikan: Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Economix, Vol. 7 No. 2, Desember 2019.

Onibala, 2017. Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Utara. Skripsi. Universitas Sam Ratulangi Manado.

Sedarmayanthi, 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung: Ilham Jaya.

Septarina, Mifta. 2017. Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Lamanya Bekerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Pegadaian Syariah Simpang Patal Palembang. Skripsi. UIN Raden Fatah Palembang.

Setiawan, 2017. Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Kompetensi terhadap Kinerha Karyawan Pada Hotel The Amala Seminyak. Skripsi. Universitas Mahasaraswati Denpasar.

Simamora, Henry. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Bagian Penerbitan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV.

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Tekege, Otolince. 2018. Pengaruh Kepribadian, Pengalaman Kerja, Kompetensi, dan Tingkat Pendidikan terhadap Kinerja Karyawan PT Pos Indonesia (Persero) Di Kabupaten Nabire. Skripsi. Universitas Sam Ratulangi Manado.

Wariati, Nana, dkk. 2015. “Pengaruh Disiplin Kerja dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Kabupaten Barito Timur. Jurnal Wawasan Manajemen. Vol. 3 No. 3, Oktober 2015.

Wibowo, 2012. Manajemen Kinerja. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Yunita, 2016. Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Penempatan Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Taman Lovina Resort & Spa. Skripsi. Universitas Pendidikan Ganesha.

Downloads

Published

2022-06-27

Issue

Section

Articles