PENGARUH SERVICE SCAPE, PERSEPSI HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELI ULANG PADA ECO BIKE COFFE SHOP DI KINTAMANI

Authors

  • Ni Kadek Puspitasari Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • I Gusti Ayu Imbayani Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • I Made Surya Prayoga Universitas Mahasaraswati Denpasar

DOI:

https://doi.org/10.36733/emas.v6i1.11270

Keywords:

service scape, persepsi harga, kualitas produk, minat beli ulang

Abstract

Ketatnya persaingan ini membuat eco bike kintamani coffee harus selalu berinovasi serta memberikan peningkatan berdasarkan pengalaman tahun sebelumnya. Suasana lingkungan eco bike kintamani coffee harus selalu berinovasi serta memberikan peningkatan berdasarkan pengamatan terlalu banyak aktivitas yang mengakibatkan kurang nyaman karena tempat yang sangat sempit selain itu, fasilitas parkir yang kurang memadai sehingga sering kekurangan tempat parkir. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh service scape, persepsi harga dan kualitas produk terhadap minat beli ulang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Populasi yang digunakan adalah konsumen Eco Bike Coffee dan sampel sebanyak 120 orang. Teknik analisis data menggunakan Uji Validitas, Uji Reabilitas, Uji Asumsi Klasik, Anaisis Regresi Linier Berganda, Uji Korelasi Berganda, Koefisien Determinasi, Uji F dan Uji t. Hasil penelitian ini adalah service scape berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli ulang, persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli ulang, dan kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli ulang. Saran yang dapat diberikan peneliti adalah ikut melakukan penghijuan pada lingkungan sekitar, dalam membuat kebijakan harga, selalu menyesuaikan dengan kualitas dari produk yang ditawarkan dan melakukan inovasi pada produk.

References

Aisyah, K., Rusmawan, P. N., & Aulia, F. R. (2024). Pengaruh ambient condition terhadap kepuasan pelanggan dan minat beli ulang di Vosco Coffee & Resto Jajag Banyuwangi. Panorama: Jurnal Kajian Pariwisata, 1(1), 51–62.

Aditama, Y. S. C., & Amron, A. (2024). Pengaruh bauran pemasaran (marketing mix) terhadap minat beli ulang Mixue Kota Semarang. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 8(1), 571–584.

Ardiyansyah, M., & Abadi, M. T. (2023). Pengaruh kualitas layanan, persepsi harga, dan word of mouth terhadap minat beli ulang dengan kepuasan konsumen Muslim sebagai pemediasi. Journal of Business & Applied Management, 16(1), 079.

Amer, S. M., & Rakha, S. A. (2022). How servicescape unleash customer engagement behaviors through place attachment: An investigation in a non-Western context. Cogent Business and Management, 9(1). https://doi.org/10.1080/23311975.2022.2055443

Dinata, A. P. (2023). Pengaruh brand image dan servicescape terhadap loyalty dan word of mouth (WOM) dengan satisfaction sebagai intervening pada coffee shop di Yogyakarta (Doctoral dissertation, Universitas Islam Indonesia).

Eldon, M., & Ruspinendya, B. P. (2022). Pengaruh servicescape, brand image, dan word of mouth terhadap kepuasan konsumen. BEMJ: Business, Entrepreneurship, and Management Journal, 1(1), 42–49.

Efendi, M. Y., Putri, I. E. E. F., Taqwima, A. P., Subroto, A. A., & Mashudi, M. (2024). Pengaruh inovasi produk, physical evidence, experimental marketing, dan WOM communication terhadap minat pembelian ulang (Studi kasus pada konsumen Kafe Bosque Coffee). Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (JEBMA), 4(1), 79–90.

Eko, W. (2020). Pengaruh servicescape dan inovasi produk terhadap kepuasan konsumen pada Uma Ilo Peta Kota Bima. Dimensi, 9(2), 387–396.

Ginanda, P. K. D. (2020). Pengaruh kualitas layanan, harga, dan servicescape terhadap minat beli ulang pada Restoran Mie66 Gacoan di Kabupaten Jember (Doctoral dissertation, Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember).

Girsang, N. M., Rini, E. S., & Gultom, P. (2020). The effect of brand image and product quality on repurchase intention with customer satisfaction as intervening variables in consumers of skincare Oriflame users – A study on students of North Sumatra University, Faculty of Economics and Business. European Journal of Management and Marketing Studies, 5(1), 41–57.

Haqiqi, Y. S., Nugraha, K. S. W., Indraningrat, K., & Krishnabudi, N. G. (2022). Can e-WOM, servicescape, and brand familiarity influence consumer repurchase interest? Asia Pacific Journal of Business Economics and Technology, 2(4), 98–110.

Junikon, E., & Ali, H. (2022). The influence of product quality and sales promotion on repurchase intention & impulsive buying (Marketing management literature review). Dinasti International Journal of Management Science, 4(2), 297–305.

Khasbii, R. H. (2022). Pengaruh servicescape, kualitas pelayanan, harga terhadap loyalitas pelanggan pada Pakde Coffee Lumajang.

Liza, B. (2023). Pengaruh gaya hidup, relationship marketing terhadap minat beli ulang dengan kepuasan pelanggan sebagai variabel intervening pada pelanggan “Padahal Second” di Kradenan, Kota Pekalongan (Doctoral dissertation, UIN KH Abdurrahman Wahid Pekalongan).

Mubarok, L. S. (2024). Analisis customer experiences dan servicescape terhadap repurchase intention dan relationship marketing (Studi kasus PT. Nayra Multi Jaya). Governance: Jurnal Ilmiah Kajian Politik Lokal dan Pembangunan, 10(3).

Mahardika, Y., & Jumhur, H. M. (2023). Pengaruh kualitas layanan, persepsi harga, dan citra merek terhadap minat beli ulang pada e-commerce Tokopedia. Jurnal PUBLIK: Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, Administrasi dan Pelayanan Publik Universitas Bina Taruna Gorontalo, 10.

Mahardhika, D., & Nurmahdi, A. (2023). Analysis of price perception, brand awareness, delivery quality on customer satisfaction and repurchase intention (Case study on consumers of Menantea products in Pajajaran, Bogor). Dinasti International Journal of Education Management and Social Science, 4(3), 323–334.

Mahendrayanti, M., & Wardana, M. (2021). The effect of price perception, product quality, and service quality on repurchase intention. American Journal of Humanities and Social Sciences Research, 5, 182–188.

Maharani, I. G. A. A., Anggraini, N. P. N., & Ribek, P. K. (2022). Pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan, dan persepsi harga terhadap kepuasan konsumen pada Warung Mina Cabang Dalung. Values, 3(1), 275–285.

Morkunas, M., & Rudiene, E. (2020). The impact of social servicescape factors on customers’ satisfaction and repurchase intentions in mid-range restaurants in Baltic states. Journal of Open Innovation: Technology, Market, and Complexity, 6(3).

Muhammad Harun Alrasyid, Sugeng Purwanto, & Wilma Cordelia Izaak. (2023). The effect of trust and product quality on repurchase intention for Yamalube oil products in Gresik Regency. International Journal of Economics (IJEC), 2(1), 143–150.

M. Fatihadi Rahmanto Wibowo, & Rusminah, H. S. (2021). Pengaruh kualitas produk, harga, dan lokasi terhadap keputusan pembelian kopi pada coffee shop Komunal. Jurnal Distribusi, 9(2), 119–136.

Nasution, F. A., & Adnans, A. A. (2024). The influence of customer experience and price perception on repurchase intention on Mixue’s products. International Journal of Research and Review, 11(2), 102–107.

Novia Tri Wulandari, Sri Nuringwahyu, et al. (2021). Pengaruh citra merek, kualitas produk, promosi, dan harga terhadap keputusan pembelian (Studi pada konsumen Kafe Om Kopi, Jl. MT. Haryono No. 208 Dinoyo, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang). Jiagabi, 10(2), 94–100.

Prihatini, W., & Gumilang, D. A. (2021). The effect of price perception, brand image, and personal selling on the repurchase intention of consumers B to B of Indonesian General Fishery Companies with customer satisfaction as intervening variables. European Journal of Business and Management Research, 6(2), 91–95.

Perdana, F. M., & Fauzi, R. U. A. (2023, September). Pengaruh promosi, word of mouth, servicescape, dan brand awareness terhadap pembentukan keputusan beli di Karpen Coffee Madiun. In SIMBA: Seminar Inovasi Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi (Vol. 5).

Pratama, R. A., Sholihin, U., & Akbar, T. (2023). Pengaruh kualitas pelayanan dan cita rasa terhadap minat beli ulang pelanggan (Studi kasus pada Nongkaski Coffee and Eatery). Wawasan: Jurnal Ilmu Manajemen, Ekonomi dan Kewirausahaan, 1(3), 24–34.

Putri, A. S., Widayati, C. C., & Perkasa, D. H. (2023). Pengaruh service quality, servicescape, dan lokasi terhadap kepuasan pelanggan Indomaret Drive Thru (Studi kasus pada toko Indomaret Drive Thru Jakarta Barat). 1(3), 73–81.

Rizky Syamsidar, & Euis Soliha. (2021). Kualitas produk, persepsi harga, citra merek, dan promosi terhadap proses keputusan pembelian (Studi pada Banaran 9 Coffee and Tea di Gemawang, Kabupaten Semarang). JBE, 26(2), 146–154.

Rizqa, D., Dan, A., & Sisilia, K. (2020). Analisis faktor desain servicescape pada UKM Diff’s Reflexology. Jurnal Manajemen dan Bisnis Indonesia, 6(2), 162–174.

Siaputra, H. (2024). Pengaruh kualitas makanan, kualitas layanan, dan persepsi harga terhadap minat beli ulang pada Restoran XYZ Surabaya. Jurnal Manajemen Perhotelan, 10(1), 13–23.

Suryawan, T. G. A. W. K., & Sa’Bandi, A. (2023, January). Pengaruh harga produk dan keragaman produk terhadap minat beli ulang konsumen di Minimarket Dhutamart Pura Demak Denpasar Barat. In Forum Manajemen (Vol. 21, No. 1, pp. 36–47).

Suratmi, D. A. (2024). Pengaruh harga, fasilitas, dan variasi produk terhadap minat beli ulang konsumen pada Sisi Sungai Cafe Kediri (Doctoral dissertation, Universitas Nusantara PGRI Kediri).

Salim, M. A., Soliha, E., & Siswanto, A. B. (2020). Effect of location, price perception of satisfaction customers and impact on repurchase intention. International Journal of Civil Engineering and Technology (IJCIET), 11(5), 157–169.

Sari, D. A. T., & Giantari, I. G. A. K. (2020). Role of consumer satisfaction in mediating effect of product quality on repurchase intention. International Research Journal of Management, IT and Social Sciences, 7(1), 217–226.

Sitepu, S. A., Sembiring, B. K. F., & Situmorang, S. H. (2023). The effect of servicescape and lifestyle on repurchase intention with mediation of persuasion on Soeta Dining Hall Cafe Binjai. International Conference of Business and Social Sciences, 3(1), 8–19.

Teressa, B., Lukito, J. I., Aprilia, A., & Andreani, F. (2024). Pengaruh kualitas produk dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen dan minat beli ulang di Wi Drive Thru Gelato Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran, 18(1), 1–14.

Thamrin, & Permana, Y. (2021). The effect of e-servicescape and information quality on Gen Y repurchasing intention in Lazada online shopping application in Padang City with online trust as intervening variable. Seventh Padang International Conference on Economics and Business (PICEEBA), 447–454.

Utari, N. P. W. N. (2022). Pengaruh servicescape dan variasi produk terhadap minat beli pada Gong Restoran Jatiluwih (Doctoral dissertation, Universitas Mahasaraswati Denpasar).

Vonika, T., & Rahmidani, R. (2020). Pengaruh servicescape terhadap kepuasan konsumen Uda Fes Kuliner’s Cabang Juanda di Kota Padang. Jurnal Ecogen, 3(1), 108.

Yulianingrum, P., & Budiono, A. (2024). Analisis loyalitas konsumen Koda Bar Jakarta yang dipengaruhi servicescape, kualitas pelayanan, lifestyle, dan kepuasan konsumen. Jurnal Bisnisman: Riset Bisnis dan Manajemen, 6(1), 59–72.

Zahra, A. A., & Lubis, N. W. (2024). Pengaruh store atmosphere dan variasi produk terhadap minat beli ulang pada New Sudu Cafe. Jurnal Masharif Al-Syariah: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah, 9(4).

Downloads

Published

2025-01-27

How to Cite

Puspitasari, N. K., Imbayani, I. G. A., & Prayoga, I. M. S. (2025). PENGARUH SERVICE SCAPE, PERSEPSI HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELI ULANG PADA ECO BIKE COFFE SHOP DI KINTAMANI. EMAS, 6(1), 109–123. https://doi.org/10.36733/emas.v6i1.11270

Issue

Section

Articles