Cakupan dan Fokus ilmu

Jurnal ini menerima artikel penelitian asli (original research) maupun ulasan ilmiah (article review) yang mencakup berbagai aspek kefarmasian, termasuk Farmakologi dan Toksikologi; Farmasi Klinik dan Komunitas; Kimia Farmasi dan Analisis; Biologi Farmasi dan Produk Alami; Teknologi Farmasi; Mikrobiologi dan Bioteknologi Farmasi; Regulasi dan Riset Pemasaran Farmasi; serta Pengobatan Alternatif.