PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATK AN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK PADA TOPIK MATERI MAHKLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA

Authors

  • Sang Ayu Eka Yudiasih SMK Negeri 1 Susut
  • Ni Komang Dina Suciari Universitas Mahasaraswati Denpasar

Keywords:

Problem Based Learning, PBL, motivasi belajar, mahkluk hidup dan lingkungan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi dampak penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) terhadap motivasi belajar peserta didik pada materi Mahkluk Hidup dan Lingkungannya di SMK Negeri 1 Susut. Desain eksperimen semu digunakan dengan 35 siswa kelas X sebagai sampel. Kuisioner motivasi belajar peserta didik digunakan sebagai instrumen pengumpulan data, dan analisis deskriptif kuantitatif digunakan untuk menganalisis hasil. Hasil menunjukkan peningkatan motivasi belajar dari 65% pada tahap pre-test menjadi 96% pada tahap post-test, disertai dengan kenaikan rata-rata hasil belajar dari 76,67 menjadi 83,06. Temuan ini menekankan pentingnya PBL dalam meningkatkan motivasi dan hasil belajar peserta didik di SMK, dengan implikasi untuk pengembangan kurikulum yang lebih berorientasi pada pemberdayaan peserta didik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anderson, C., & Johnson, D. (2019). The Role of Context in Problem Based Learning: A Review of Literature. Educational Psychology Review, 38(2), 210-228.

Deci, E. L., & Ryan, R. M. (2000). The "what" and "why" of goal pursuits: Human needs and the self-determination of behavior. Psychological Inquiry, 11(4), 227-268.

Garcia, A., et al. (2019). Addressing Diversity in Problem Based Learning: A Case Study in Biology Education. Journal of Diversity in Higher Education, 22(3), 345-361.

Harapit, S. (2018). Peranan problem based learning (pbl) terhadap kemampuan pemecahan masalah dan motivasi belajar peserta didik. Jurnal Pendidikan Tambusai, 2(2), 912-917.

Hindrasti, N. E. K., & Karyanto, P. (2017). Pengaruh Problem Based Instruction (PBI) pada siswa dengan tingkat motivasi belajar terhadap penguasaan konsep biologi siswa SMA Batik 1 Surakarta. Pedagogi Hayati, 1(1).

Johnson, M., et al. (2020). A Comparative Analysis of Problem Based Learning and Traditional Instruction in Environmental Education. Journal of Science Education and Technology, 45(4), 567-584.

Downloads

Published

2022-03-07

How to Cite

Sang Ayu Eka Yudiasih, & Ni Komang Dina Suciari. (2022). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATK AN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK PADA TOPIK MATERI MAHKLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA. Jurnal Biologi Konstektual (JBK), 4(1), 43–48. Retrieved from https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/JBK/article/view/8117