This is an outdated version published on 2022-03-05. Read the most recent version.

IMPLEMENTASI MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL)UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PADA MATERI VIRUS KELAS X DI SMA NEGERI 1 TANJUNG

Authors

  • Yusup Ari Purnawi MK Negeri 1 Pringgasela, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat

Keywords:

Berpikir kreatif, Ekosistem, PBL

Abstract

berkaitan dengan berpikir kreatif. Untuk melatih dan meningkatkan kemampuan tersebut maka pembelajaran di kelas harus bervariasi dan mampu meningkatkan motivasi belajar peserta didik agar mereka tertarik untuk berkreasi seluas mungkin. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan berpikir kreatif peserta didik pada materi ekosistem. Lokasi penelitian ini adalah SMKN 1 Pringgasela dengan jenis penelitian PTK (penelitian tindakan kelas). Penelitian ini terdari dari 2 siklus yang tiap siklus terdiri dari 4 tahapan. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes uraian untuk berpikir kreatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada peningkatan keterampilan berpikir kreatif pada siklus 1 dan siklus 2 setelah melaksanakan pembelajaran dengan problem based learning.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aulia, N. 2023. Penerapan Model Project Based Learning untuk Meningkatkan

Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa di Sekolah Dasar. Jurmia (Jurnal Riset Madrasah Ibtidaiyah), 3(1), 1-7. https://doi.org/10.32665/jurmia.v3i1.338

Agung, A.A Gede. 2005. Metodelogi Penelitian Pendidikan. Singaraja: Fakultas Ilmu Pendidikan Institut Keguruan dan Keilmuan Negeri Singaraja.

Erisa, H., Hadiyanti, A. G. D., & Saptoro, A. 2021. Model Project Based Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Hasil Belajar Siswa. JPD: Jurnal Pendidikan Dasar, 12(1), 1-11.

https://doi.org/10.21009/JPD.012.01

Gulo, A. 2022. Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Dalam Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar IPA. Educativo: Jurnal Pendidikan, 1(1), 334-341. https://doi.org/10.56248/educativo.v1i1.58

Malau, D. T., & Siagian, P. 2021. Analisis Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Melalui Pembelajaran Model Problem Based Learning (PBL). Jurnal Fibonaci, 2(2), 1-11. https://doi.org/10.24114/jfi.v2i

Perkasa, W. ED., Sirait, K. A. H., & Firdaus, M. 2022. Penerapan Model Problem Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa di Kelas VII SMP Negeri 3 Medan. Paradikma Jurnal Pendidikan Matematika, 15(2), 123-128.

Novellia, M., Relmasira, S. C., & Hardini, A. T. A. 2018. Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Untuk Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Tematik. Journal for Lesson and Learning Studies, 1(2), 149-156.

Suparman & Husen, D. N. 2015. Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Melalui Penerapan Model Problem Based Learning. Jurnal BIOeduKASI, 3(2), 367-372.

Trianto. 2013. Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Wulandari, N., Koeswanti, H. D., & Giarti, S. 2019. Penerapan Model Project Based Learning Berbantuan Media Pop Up Book Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Kelas V. Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia, 4(1), 19-23.

Downloads

Published

2022-03-05

Versions

How to Cite

Yusup Ari Purnawi. (2022). IMPLEMENTASI MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL)UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PADA MATERI VIRUS KELAS X DI SMA NEGERI 1 TANJUNG. Jurnal Biologi Konstektual (JBK), 4(1), 12–16. Retrieved from https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/JBK/article/view/8080