Naskah ini versi lama yang diterbitkan pada 2024-06-15. Baca versi terbaru.

IMPLEMENTASI PENERAPAN PENCATATAN LAPORAN AKHIR KAS MELALUI PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA EAST LAND BALI TRANSPORT

Penulis

  • Putu Kepramareni Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Ni Putu Yesa Idayani Universitas Mahasaraswati Denpasar

Kata Kunci:

Laporan Keuangan, Sistem Informasi Akuntansi, Microsoft Excel

Abstrak

Teknologi saat ini terus berkembang, dan penggunanya merasakan manfaat salah satu pemamfaatan teknologi yakini teknologi informasi akuntansi pada suatu laporan keuangan Perusahaan. Laporan ini membahas penerapan sistem informasi akuntansi menggunakan Microsoft Excel dalam proses pelaporan keuangan. Dengan memanfaatkan fitur-fitur yang tersedia, seperti fungsi keuangan dan tabel dinamis, Microsoft Excel mampu menyediakan solusi efisien dan ekonomis bagi perusahaan dalam menyusun laporan keuangan. Metode penggunaan Excel dalam pengolahan data keuangan juga dipertimbangkan sebagai bagian dari analisis. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas dan kepraktisan sistem ini dalam menyediakan informasi keuangan yang akurat dan terkini untuk manajemen dan pemangku kepentingan lainnya. Diharapkan hasil dari penelitian ini dapat memberikan wawasan yang berharga bagi perusahaan dalam mengoptimalkan penggunaan sistem informasi akuntansi untuk tujuan pelaporan keuangan.

Referensi

East Land Bali Transport (2024). Tentang East Land Bali Transport. Diunduh pada tanggal 17 Maret pada https://g.co/kgs/nwwBHRV

Microsoft Support. (2024). Tentang Software Microsoft Excel. Diunduh pada tanggal 17 Maret pada https://support.microsoft.com/id-id/

Anggie Irfansyah. (2023). Cara Menggunakan Microosft Excel Untuk Pemula, Mudah dan Efisien.

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-15

Versi

Cara Mengutip

Kepramareni, P. ., & Idayani, N. P. Y. . (2024). IMPLEMENTASI PENERAPAN PENCATATAN LAPORAN AKHIR KAS MELALUI PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA EAST LAND BALI TRANSPORT. PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN MASYARAKAT (SENEMA), 3(1), 494–498. Diambil dari https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/seminarfeb/article/view/9387