Upaya Meningkatkan Kualitas Bahasa Inggris di Horizon Bike Rental
Keywords:
Bahasa Inggris, kosakata, pengucapan kataAbstract
Kegiatan ini berfokus pada peningkatan kemampuan Bahasa Inggris pekerja di Horizon Bike Rental, sebuah tempat penyewaan Sepeda motor di Desa Pererenan, Kabupaten Badung.yang Observasi mengungkap dua masalah utama: pengucapan yang kurang tepat dan terbatasnya kosakata Bahasa Inggris di kalangan pekerja. Selama 30 hari, program pelatihan dilakukan, termasuk pemberian informasi, pelatihan praktis, dan evaluasi, dengan menggunakan aplikasi pada ponsel sebagai alat bantu. Hasilnya, terjadi peningkatan signifikan dalam pengucapan dan kosakata pekerja. Partisipasi aktif pekerja dan dukungan penuh manajemen menjadi faktor kunci keberhasilan program ini, dan pekerja terus melanjutkan metode pelatihan yang ada dan meningkatkan interaksi dengan pelanggan.