OPTIMALISASI PEMBELAJARAN OFFLINE BAGI MURID-MURID AKIBAT DAMPAK PANDEMI COVID-19 DI BR. CAMPUAN ASRI DESA DALUNG
Kata Kunci:
optimalisasi, pembelajaran, Covid-19Abstrak
Covid-19 merupakan penyakit yang disebabkan oleh turunan coronavirus baru yang menyebabkan penyakit infeksi saluran pernapasan. Penyebaran Covid-19 terjadi terutama dari orang ke orang melalui droplet dari hidung atau mulut yang keluar saat penderita Covid-19 batuk, bersin atau berbicara. Hampir seluruh Negara di Dunia sedang terpuruk dilanda bencana Pandemi Virus Corona. Pandemi virus Corona bukan hanya sekedar bencana kesehatan, virus yang dikenal sebagai Covid-19 ini telah menimbulkan kekacauan dari sektor ekonomi hingga pendidikan. Lokasi yang di pilih untuk melakukan kegiatan program kerja ini yaitu Br. Campuan Asri Desa Dalung. Di Br. Campuan Asri Desa Dalung ini sangat terasa dampak pandemic virus ini kepada siswa sekolah dasar (SD). Semua siswa SD di lingkungan Br. Campuan Asri melakukan pembelajaran jarak jauh, namun dengan adanya pembelajaran jarak jauh menyebabkan tingkat semangat belajar siswa menurun dan menyebabkan siswa malas untuk belajar.
Referensi
Alem Febri Sonni, 2020, Kurangnya Minat Belajar Siswa Di Tengah Mas Pandemi Covid 19, https://www.kompasiana.com/muhamad60160/60a54657d541 df218e3ae75kuangnyaminat-belajar-siswa-di-tengah-masa-pandemi-covid-19.
Anisa Wakidah, 2020, Cara Mengatasi Anak Jenuh Belajar Di Rumah Saat Pandemi Covid-19, https://tirto.id/cara-mengatasi-anak-jenuh-belajar-di-rumah-saat-pandemi-covid-19-fUm5
Diandra Nessia Alisty, 2020, Pandemi Membuat Anak Muda Lebih Banyak Menatap Layar Ponsel, https://perpustakaan.bsn.go.id/index.php?p=news&id=1353
Istiatin, Fithri Setya Marwati, 2021, Sosialisasi Berbagai Peluang Usaha Umkm Dan Ekonomi Kreatif Di Era New Normal Di Dusun Pinggir Desa Telukan Sukoharjo, Jurnal Budimas,Vol 3, No 1, Hal 130
Maria Rosari Dwi Putri, 2021. Tips Atasi Kebosanan anak, https://id.berita.yahoo. com/7-tips-atasi-kebosanan-anak-070000086.html
Kompas ,2021, Imbas Ppkm Darurat Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah Di Gelar Daring, https://www.kompas.com/edu/read/2021/07/08/125959271/imbas-pp km-darurat-masa-pengenalan-lingkungan-sekolah-di-diy-digelar-daring? page= all
Rochimawati Sumiyati, 2021, Pandemi Covid Anak-Anak Hadapi Banyak Tantangan, https://www.viva.co.id/gaya-hidup/parenting/1401719-pandemi-covid-19- anak-anak-hadapi-banyak-tantangan
Unicef, 2020, COVID-19 dan Anak-anak di Indonesia, Agenda tindakan untuk mengatasi tantangan sosial ekonomi, https://www.unicef.org/ indonesia/id/laporan/covid-19-dan-anak-anak-di-indonesia
Wikipedia, 2010, Masyarakat Warga dan Problem Keberadan, https://id.wikipedia.org/wiki/Pengabdian_masyarakat.
Wikipedia, 2019, Dalung Kuta Utara Badung, https://id.wikipedia.org /wiki/Dalung,_Kuta_Utara,_Badung