“Congklak Milenial”: Mengatasi Kecanduan Game Online Pada Siswa Sekolah Dasar

Penulis

  • Atika Azzahro Hazima
  • Muhammad Nur Cholis Alfatah
  • Calista Amalia Setiaji

Kata Kunci:

Game, Siswa Sekolah Dasar

Abstrak

Pada era digital seperti sekarang ini dimana perkembangan semakin canggih. Game online sudah menjadi bagian dari gaya hidup anak SD selama ini. Game online dinikmati oleh anak-anak SD jika hanya bermian sementara tidak menyebabkan masalah. Tujuan dari artikel ini adalah menguraikan gagasan menghilangkan kecanduan game online dengan permaianan tradisional,menguraikan prediksi keberhasilan gagasan baru, dan menguraikan pihak-pihak yang dapat membantu. Pendekatan yang digunakan dalam penulisan ini adalah deskriptif kualitatif berdasarkan kajian kepustakaan dan pengamatan. Congklak milineal merupakan gagasan baru dari kami untuk mengatasi kecanduan game pnline pada anak sekolah dasar. Dalam gagasan ini kita menerapkan berupa permainan tardisional congklak. Dengan hal ini anak juga bisa melestarikan permainan tradisional kembali yang hampir hilang karena game online. Pada permainan congklak milinealdilakukan hampir sama denan dengan congklak pada umumnya. Namun dalam gagasan kami, adanya peran guru dalam permainan sebagai konselor siswa saat bermain agar siswa tidak kembali bermain game online. Kata Kunci : permainan congklak, game online, sekolah dasar  

Unduhan

Diterbitkan

2024-03-29